Saat ini kami bersama-sama berusaha dalam proses membangun konsentrasi minat bakat bidang keilmuan teknik elektro studi yaitu:

  • Arus Kuat (Teknik Tenaga Listrik)
    Dibidang arus kuat, mahasiswa dipersiapkan untuk menjadi tenaga ahli yang mampu menyelesaikan masalah terkait dengan energi di sektor pembangkit, transmissi maupun distribusinya.
    Beberapa mata kuliah yang terkait dengan konsentrasi ini pada kurikulum yang baru diantaranya:

    • Dasar Konversi Energi Listrik [RPS]
    • Distribusi Tenaga Listrik [RPS]
    • Elektronika Daya [RPS]
    • Matematika Teknik I [RPS]
    • Matematika Teknik II [RPS]
    • Probabilitas Statistika [RPS]
    • Rangkaian Listrik I [RPS]
    • Rangkaian Listrik II [RPS]
    • Sistem Tenaga [RPS]
    • Sistem Tegangan Tinggi [RPS]
  • Arus Lemah
    Dibidang arus lemah, mahasiswa di didik sebagai inovatoryang dapat menciptakan alat sederhana tepat guna penggunaan dikalangan masyarakat luas.
    Cakupan arus lemah meliputi : Robotika, PLC SCADA System, Embedded System, Android Development Program dlsbg.
    Beberapa mata kuliah yang terkait dengan konsentrasi ini pada kurikulum yang baru diantaranya:

    • Dasar Elektronika [RPS]
    • Dasar Teknik Digital [RPS]
    • Instrumentasi Elektronika [RPS]
    • Perancangan Sistem Digital [RPS]
    • Robotika [RPS]
    • Internet of Things [RPS]
    • Sistem Mikroprocessor [RPS]
  • Kendali
    Dibidang kendali, mahasiswa dilatih untuk siap memasuki dunia industri manufaktur dengan menerapkan atau mengimplementasikan dan membandingkan antara teori dengan kenyataan di lapangan.
    Beberapa mata kuliah yang terkait dengan konsentrasi ini pada kurikulum yang baru diantaranya:

    • Otomasi Industri
    • Design 3D Modelling
    • Dengan Manufaktur
    • Instrumentasi Elektronika
    • Manajemen Industri
    • Sinyal dan Sistem
    • Dasar Sistem Kendali
    • Robotika
  • Telekomunikasi
    Dibidang telekomunikasi, mahasiswa dipersiapkan untuk mengembangkan karir didunia pertelekomunikasian seperti bekerja pada vendor dan provider yang ada saat ini (telkom, indosat, excel, dlsbg).
    Beberapa mata kuliah yang terkait dengan konsentras ini pada kurikulum yang baru diantaranya:

    • Antena dan Propagasi
    • Basis Data
    • Dasar Sistem Kendali
    • Jaringan Telekomunikasi
    • Komunikasi Data
    • Sistem Komunikasi (bergerak & satelit)
    • Pengolahan Sinyak Digital

Mata Kuliah Konsentrasi dapat diambil pada semester 5 jika mahasiswa memperoleh IPK 3.01 dengan perolehan 24 SKS. Konsentrasi dipilih berdasarkan kemampuan dan minat mahasiswa yang nantinya akan menentukan pekerjaan seperti apa yang akan diambil.

Berikut ini daftar dosen yang berkaitan dengan konsentrasi:

No

Bidang Keilmuan

Nama Dosen

Mata Kuliah

1

Teknik Tenaga ListrikM. Aris R,.S,Pd.M.T
(pindah homebase)
Dasar Konversi Energi Listrik
Distribusi Tenaga
Elektronika Daya
Matematika Teknik I & II
Rangkaian Listrik I & II
Sistem Tenaga
Sistem Tegangan Tinggi.

2

ElektronikaBudhi P,ST,M.EngDasar Elektronika
Dasar Teknik Digital
Instrumentasi Elektronika
Internet of Things
Perancangan Sistem Digital
Robotika
Sistem Mikroprocessor

3

Informasi TeknologiEddy S,ST,.MT
Hani R,ST,.M.Eng
Basis Data
Dasar Pemograman Komputer
Jaringan Komputer
Komputasi Numerik
Organisasi & Arsitektur Komputer
Pemograman Berorientasi Objek
Pengantar Teknologi Informasi
Rekayasa Perangkat Lunak
Rekayasa Sistem
Sistem Operasi

4

KendaliBudhi P, ST, M.EngOtomasi Industri
Design 3D Modelling
Instrumentasi Elektronika
Manajemen Industri
Sinyal dan Sistem
Dasar Sistem Kendali
Robotika

5

RobotikaBudhi P,.ST,.M.Eng
Eddy S,ST.MT

6

TelekomunikasiEdi S,ST,.MT
R. Yovi M,ST,.MT
Antena dan Propagasi
Basis Data
Dasar Sistem Kendali
Jaringan Telekomunikasi
Komunikasi Data
Sistem Komunikasi
Pengolahan Sinyal Digital.

Untuk informasi lebih lanjut dan detail, kami sarankan mahasiswa untuk menanyakanya langsung kepada dosen wali masing-masing.