Info Detail
Kode MK: WP034303
Status: Mata Kuliah Wajib
Total SKS: 2 (Dua)
Dosen: M. Aris Risnandar,S.Pd,.M.T
SAP: Download
Deskripsi:
Dalam perkuliahan ini dibahas tentang tabel distribusi frekuensi, ukuran gejala pusat dan ukuran letak, ukuran penyimpangan, momen-kemiringan dan kurtosis, teori peluang, sampling, pegujia hipotesis, analisis regresi dan korelasi serta statistik non parametrik.